Pantangan Makanan Penderita Asam Urat



Pantangan Makanan Penderita Asam Urat -  Berhati - hatilah bagi anda yang kurang memperhatikan pola makan, karena dibalik kebiasaan itu terdapat penyakit asam urat yang tidak segan untuk menyerang anda bila sembarangan makan. Baik muda ataupun tua sangat mungkin terkena asam urat.

Bila salah satu dari anda yang membaca artikel ini sudah terkena penyakit ini, sebaiknya anda perhatikan pantangan makanan asam urat yang harus betul - betul anda hindari. Bila sedikit saja anda mencicipi makanan yang dilarang ini, maka siap - siaplah anda merasakan rasa sakit yang luar biasa. Berikut ini adalah pantangan makanan yang harus anda hindari.

Daging
Sulit untuk diketahui antara daging putih dengan daging merah mana yang tingkat purinya paling tinggi, namun sebaiknya anda tetap mengurangi makanan jenis daging.

Kerang
Hasil dari penelitian menunjukan bahwa hewan yang berasal dari laut memiliki kandungan purin yang sangatlah tinggi, dimana bila purin didalam tubuh terlalu banyak akan menjadi penyakit asam urat.

Ikan Laut
Tidak hanya kerang saja, namun sebaiknya anda kurangi mengkonsumsi ikan laut, Lobster, udang, teri tuna, sarden serta ikan asin karena tingkat purinya sangatlah tinggi.

Minuman Manis
Untuk anda yang suka dengan minuman manis sebaiknya segera kurangi mengkonsumsinya. Kadar pemanis yang terdapat dalam minuman menjadi perangsang tubuh untuk produksi asam urat yang lebih besar.

Angsa
Banyak penelitian yang menyatakan bahwa angsa memiliki kadar purin yang lebih tinggi dibandingkan makanan yang lainya. oleh sebab itu bagi anda penderita penyakit asam urat sebaiknya tidak sama sekali mengkonsumsi daging agsa.

Kacang - kacangan
Buncis, polong dan kacang lainya sumber makanan yang baik untuk tubuh karena kaya akan kandungan purin, namun hal itu malah akan memperparah penyakit asam urat bila dikonsumsi oleh penderita asam urat.

Sudah saya jelaskan sedikit mengenai pantangan makanan penderita asam urat, bila anda termasuk penderita asam urat sebaiknya anda menghindari mengkonsumsi makanan dan minuman yang saya sebutkan diatas, hal itu untuk kebaikan diri anda sendiri.

Terimakasih sudah membaca artikel dari saya, jangan lupa untuk share artikel ini di akun media sosial yang anda miliki.


OBAT TERBAIK SEMBUHKAN ASAM URAT :


Obat Alami Asam Urat Alkaromah






















SHARE

Milan Tomic

Hi. I’m Designer of Blog Magic. I’m CEO/Founder of ThemeXpose. I’m Creative Art Director, Web Designer, UI/UX Designer, Interaction Designer, Industrial Designer, Web Developer, Business Enthusiast, StartUp Enthusiast, Speaker, Writer and Photographer. Inspired to make things looks better.

  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
  • Image
    Blogger Comment

0 komentar:

Posting Komentar